PORTAL PPID

Balai Besar Pelatihan Pertanian Ketindan

PPID Utama

Philodendrom, Kembalikan Petani Muda Ke Desa




 

Situasi pandemi Covid-19 menyebabkan hijrahnya seorang pemuda untuk kembali ke desanya. Dunia garmen, dunia tekstil ditinggalkan olehnya, namun dunia distribusi, dan dunia media social yang memberikan pengalaman berarti dalam hidupnya tetap mengikuti langkah bisnisnya hingga saat ini.

   per bulan dari ketertarikannya pada florikultur terutama tanaman hias jenisBastomi muda memulai debut bisnisnya tahun 2019 tanpa ada tanaman satupun di rumahnya, dengan modal dan kompetensi yang dimiliki dari hasil kerja sebelumnya terbeli 12 varietas tanaman hias dengan total jumlah tanaman sebanyak 600 tanaman. Kompetensinya dibidang pengiriman barang semakin memperlancar usahanya, dengan bantuan 2 tenaga di pembibitan, 2 tenaga dibagian pengemasan dan pengiriman serta 3 tenaga yang menangani administrasi, hingga kini tetap eksis dalam pemenuhan kebutuhan konsumen, baik konsumen dalam negeri maupun konsumen luar negeri.

 www.aroidhunter.comPenggalian pengalaman dengan tanaman hias ini didasarkan pada banyaknya ketersediaan bahan di wilayah Bastomi dan ingin memberikan pekerjaan pada generasi muda lainnya yang pada saat itu belum memperoleh pekerjaan hasilnya sungguh luar biasa. Anak muda yang melek juga IT dapat memanfaatkannyaSekalipun tergolong milenial, bila ditinjau dari aspek manajemen yang diterapkan menunjukkan kemampuannya dalam mengelola SDM yang se usianya untuk tetap bertahan bekerja di perusahaan yang dimiliki.

 Kondisi inilah yang mendasari Kementerian Pertanian untuk melakukan regenerasi pertanian. "Pertanian sangat terbuka untuk semua usia. Semakin muda semakin kuat, semakin energik, semakin kritis, makin apik kerjanya. Pertanian dengan semangat baru harus diluncurkan. Seperti membangun perilaku baru dan behaviour anak muda untuk mendapatkan pendapatan yang jauh lebih baik dari bidang pertanian,”tegas Dedi Nursyamsi.

Logo

PPID

Kementerian Pertanian
Republik Indonesia

Alamat:

Sekretariat PPID
Jl. Ketindan No. 1 Kecamatan Lawang - Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur 65214

Hubungi:

HP & WA: 08979798700
Email: [email protected]

Peta Lokasi

Gedung Kementerian Pertanian, Daerah Khusus Ibukota Jakarta

www.pertanian.go.id

ppidutama

ppidkementan

ppidkementan

Aksesibilitas

Kontras
Saturasi
Pembaca Layar
D
Ramah Disleksia
Perbesar Teks
Jarak Huruf
Jarak Baris
Perataan Teks
Jeda Animasi
Kursor
Reset